pathway hidrosefalus
Pengertian
Merupakan sindroma klinis yang dicirikan dengan dilatasi yang progresifpada sistem ventrikuler cerebral dan kompresi gabungan dari jaringan – jaringan serebral selama produksi CSF ( Cerebrospinal Fluid ) berlangsung yang meningkatkan kecepatan absorbsi oleh vili arachnoid.
Etiologi
Penyebab Hidrocephalus terbagi dua, yaitu :
• Kongenital : disebabkan gangguan perkembangan janin dalam rahim ( misal Malformasi Arnold-Chiari ) atau infeksi intrauterine.
• Didapat : disebabkan oleh infeksi, neoplasma, atau perdarahan.
Berikut ini adalah pathway hidrosefalus silahkan di baca
Pengertian
Merupakan sindroma klinis yang dicirikan dengan dilatasi yang progresifpada sistem ventrikuler cerebral dan kompresi gabungan dari jaringan – jaringan serebral selama produksi CSF ( Cerebrospinal Fluid ) berlangsung yang meningkatkan kecepatan absorbsi oleh vili arachnoid.
Etiologi
Penyebab Hidrocephalus terbagi dua, yaitu :
• Kongenital : disebabkan gangguan perkembangan janin dalam rahim ( misal Malformasi Arnold-Chiari ) atau infeksi intrauterine.
• Didapat : disebabkan oleh infeksi, neoplasma, atau perdarahan.
Berikut ini adalah pathway hidrosefalus silahkan di baca
Patofisiologi
Jika terdapat obstruksi pada system ventrikuler atau pada ruangan subarachnoid, ventrikuler serebral, menyebabkan permukaan ventrikuler mengkerut dan merobek garis ependymal. White matter dibawahnya akan mengalami atrofi dan tereduksi menjadi pita yang tipis. Pada gray matter tersapat pemeliharaan yang bersifat selektif, sehingga walaupun ventrikel telah mengalami gangguan. Proses dilatasi itu dapat merupakan proses yang tiba-tiba / akut dan dapat juga selektif tergantung pada dudukan penyumbatan. Proses akut itu merupakan kasusu emergency. Pada bayi dan anak kecil sutura kranialnya melipat dan melebar untuk mengakomodasi massa cranial. Jika fontanella anterior tidak tertyutup dia tidak qakan mengembang dan tersa tegang pada perabaan. Stenosis aquaductal ( penyakit keluarga / ketrunan yang terpaut seks ) menyebabkan titik pelebaran pada ventrikel latersi dan tengah, pelebaran ini menyebabkan kepala bebentuk khas yaitu penamkan dahi yang menonjol secara dominan ( frontal blow ). Sindroma dandy walkker akan terjadi jika terdapat obstruksi pada foramina diluar pada ventrikel IV. Ventrikel IV melebar dan fossae posterior menonjol memenuhi sebagian besar ruang dibawah tentorium. Klien dengan tipe hidrocephalus diatas akan mengalami pembesaran cerebrum yang secara simetris dan wajahnya tampak kecil secara disproporsional.
Diagnosa Keperawatan
1. Perubahan perfusi jaringan serebral berhubungan dengan meningkatnya volume cairan serebrospinal, meningkatnya tekanan intrakrainal.
2. Resiko injury berhubungan dengan pemasangan shunt.
3. Perubahan persepsi sensori berhubungan dengan adanya tindakan untuk mengurangi tekanan intrakranial, meningkatnya tekanan intrakranial.
4. Resiko infeksi berhubungan dengan efek pemasangan shunt.
5. Perubahan proses keluarga berhubungan dengan kondisi yang mengancam kehidupan anak.
semoga bermanfaat, terimakasih,,,,